Arsip Tag Terkenal Dengan Baunya

Terkenal Dengan Baunya, Inilah Manfaat Petai Yang Jarang Diketahui Orang

Terkenal Dengan Baunya, Inilah Manfaat Petai Yang Jarang Diketahui Orang. Petai adalah salah satu tanaman jenis polong- polongan. Petai memilki bau khas seperti jengkol. Petai dapat dikonsumsi secara langsung untuk lalab ataupun dicampur pada menu. Penyebab petai bau adalah kandungan asam amino yang didominasi oleh asam amino yang mengandung sulfur, ketika terdegradasi menjadi komponen yang lebih kecil asam amino itu akan menghasilkan suatu gas hydrogen…

Baca selengkapnya